Jumat, 10 Juni 2022

Cara Keluar Atau Mematikan Asus Demo Mode

    Artikel kali ini adalah cara keluar atau mematikan Asus Demo Mode. Biasanya masalah ini terjadi :

Setelah kita upgrade firmware handphone Asus secara manual, masalah yang muncul adalah wifi selalu nyala dan mati-mati sendiri, kemudian selalu memutar video demo asus, dan tidak bisa kembali ke menu Home, sehingga handphone tidak bisa digunakan untuk secara normal.

    Berikut, langkah-langkah untuk mengatasi Asus Demo Mode tersebut:

  1. Jika kalian sudah berada di Asus Demo Mode, lanjut ke cara no. 4
  2. Langkah awal hidupkan handphone anda dan hubungkan koneksi internet melalui WiFi.
  3. Langkah kedua jalankan Asus Demo Mode, caranya Tekan Tombol Power untuk mematikan kemudian Asus Demo Mode akan muncul.
  4. Ketika video Asus Demo Mode berjalan, sentuh layar untuk mematikan videonya, kemudian kalian akan teralihkan ke situs demo, jika tidak masuk ke situs demo tekan tombol back kurang lebih 10 detik.
  5. Jika sudah masuk ke Situs Demo, Tekan dan Tahan Tombol Kembali/Back kurang lebih 10 detik, sampai muncul layar penonaktifan muncul.
  6. Setelah notifikasi penonaktifan muncul, ketikan password 741603 di kolom password yang sudah tersedia.
  7. Setelah itu handphone anda akan terestart dan menghapus Asus Demo Mode, dan mengembalikan ke pengaturan pabrik, dan handphone anda dapat di gunakan kembali.

Rabu, 17 Agustus 2016

Xiaomi Mi Max Enable 4G/LTE Global Rom

Barangkali yang sudah ubah Romnya Mi Max ke Global, maka settingan 4G akan hilang.
Siakan pakai cara di bawah ini

1. Dalam Kondisi Root


2. Dalam kondisi tidak root
Eject sim tray sampai tdk terdetect sim card
Call *#*#4636#*#*
Pilih jaringan ke LTE/WCDMA (jng tutup menu dl)
Tutup kembali sim tray
Setelah dpt jaringan pastikan sudah pilih LTE/WCDMA baru tutup menu phone information


Selamat mencoba.

Sumber Kaskus Forum